Friday, December 11, 2009

Fansuri

Yang tenang itu barangkali
Punya sejarahnya
Yang lancang itu barangkali
Belum bertemu ruasnya
Kita semua adalah sama
Dicatat , dihitung , dibangkitkan
dari awal ke penghujungnya
cantik itu biarlah sempurna.

No comments:

Post a Comment